Senin, 27 Nopember 2023
Bapak Bupati Tabanan beserta seluruh kepala Perangkat Daerah dan Para Camat se Kabupaten Tabanan melaksanakan Parade Budaya dalam rangka memeriahkan HUT Kota Tabanan ke 530 dengan mengambil tema kostum yakni jaman kerajaan Singasana tempo dulu.
